Kim Jaejoong JYJ menerima pujian yang tinggi untuk akting sageuk (drama historis) pertamanya untuk MBC Dr.Jin.
Dengan episode satu dan dua dari Dr.Jin tayang pada 26 dan 27 Mei, Kim Jaejoong berusa untuk berubah manjadi karakter dari Kim Kyung Tak, menggunakan dialek sageuk dan nada suara rendah.
Juga, Kim Jaejoong menerima pujian untuk menampilkan bermacam-macam ekspresi kekerasan dari polisi, kasih sayang terhadap seseorang yang dia cinta, dan sakit dari orang yang dilahirkan dengan sebuah ikatan perkawinan.
Tetapi walaupun ini adalah akting sageuk pertamanya, Kim Jaejoong mempunyai momen yang canggung disepanjang dua episode, membuat penonton merasa disayangkan terhadap aktor tersebut.
Tidak tampak di produksi asli jepangnya, peran dari ‘flower soldier’ Kim Kyung Tak telah mendapatkan banyak perhatian dari penonton.Setelah episode ditayangkan,'Dr.Jin.,' 'Kim Jaejoong,' dan 'Kim Kyung Tak' telah menang di berbagai situs portal, menerima komentar seperti "Mata permen dari waktu Joseon" dan "Dia melakukan yang terbaik untuk sageuk pertamanya."
Di samping itu, trending twitter #JJinDrJin menempati tempat pertama di Singapura, Hong Kong, dan Taiwan, menyetujui popularitas Kim Jaejoong sebagai bintang Hallyu.
Sementara itu, Living Like a Dream yang dinyanyikan oleh Kim Jae Joong untuk soundtrack of Dr. Jin juga menerima popularitas.Lagu menempati tempat teratas di berbagai situs musik.
-English Trans-
JYJ’s Kim Jae Joong received high praises for his first sageuk (historical drama) acting for MBC’s Dr. Jin.
With episodes one and two of Dr. Jin aired on May 26 and 27, Kim Jae Joong attempted to transform into the character of Kim Kyung Tak, using the sageuk dialect and low tone of voice.
Also, Kim Jae Joong received praises for his diverse expressions showing the strictness of a high officer, the affection towards his loved one, and the pain of being born out of wedlock.
But as it was his first sageuk acting, Kim Jae Joong had awkward moments spread throughout the two episodes, making viewers feel unfortunate towards the actor.
Not appearing in the original Japanese production, the role of ‘flower soldier’ Kim Kyung Tak has been receiving a lot of attention from viewers. After the episodes were aired, ‘Dr. Jin,’ ‘Kim Jae Joong,’ and ‘Kim Young Tak’ were ranked high on various portal sites, receiving comments such as “Eye candy of Joseon times” and “He did great for his first sageuk.”
In addition, a Twitter trend of #JJinDrJin was placed first in Singapore, Hong Kong, and Taiwan, confirming Kim Jae Joong′s popularity as a hallyu star.
Meanwhile, Living Like a Dream sung by Kim Jae Joong for the soundtrack of Dr. Jin has also been receiving popularity. The song placed high on various music sites.
Credits: enewsworld
Indo trans+Shared by: TVXQ5INDO
No comments:
Post a Comment